Minggu, 13 Juli 2014

Sejarah singkat sebelum terbentuknya The A Team Adventure

Dimulai tahun 2004 diawali di dunia pekerjaan kebetulan di bidang keamanan (security),pada saat itu situasi lg maraknya musim bom dan massa peralihan perusahaan dari BUMN ke Swasta,terjadilah situasi yg bergelombang yg berdampak pada kami sebagai karyawan kontrak yaitu suasana yg membuat kami sangat lelah baik fisik atau pikiran kami.makanya saya bersama rekan rekan satu propesi membuatlah kegiatan di luar jam kerja ,yg kami namai touring atau menyalurkan rasa kepenatan itu dlm bentuk refresing dengan cara naik motor bersama sama ke tempat wisata letaknya di puncak atau terkenalnya ,main di kebun teh puncak.Alhasil kami yg ikut merasa senang dan fres kembali.Tidak terasa kegiatan ini menarik perhatian ,sehingga teman teman kami kepingin ikut,sampai tidak terasa kita semua sdh menjalani kegiatan ini 2 tahun lamanya ,sampai thn 2006.dan akhirnya dari kegiatan kebersamaan itu munculah benih benih utk membuat suatu kelompok yg solid di zona pekerjaan kami.maka di thn 2006 akhirnya lahirlah team yg menjadi teladan bagi team yg lainnya di departemen kami,namanya The A Team Adventure

Tidak ada komentar:

Posting Komentar